Recent Posts

Saturday, June 27, 2015

Pria VS Wanita Part 2

Sebagai makhluk yang relatif lemah fisiknya dibandingkan pria, wanita secara umum jarang sekali dianggap sebagai ancaman terhadap pria. Justru sebaliknya, kaum pria punya naluri untuk selalu melindungi wanita!
 Walaupun ada beberapa kasus, dimana pria menganiaya wanita. Tapi jumlahnya relatif sedikit dibandingkan dengan mereka yang berbuat sebaliknya.

Secara garis besar

Pria VS Wanita

Di eskalator sebuah mall, terlihat lekukan tubuh yang indah bak biola hanya berbalutkan rok super mini.
"Oh.. Yess..!"
Sepanjang mata memandang, hanya dua patah itu yang muncul dari benak pria yang berdiri tepat di belakangnya.
"Waw, benar-benar 'jackpot' di siang bolong ini namanya"
"Tak sia-sia bolos setengah jam, setelah makan siang" bisik seorang pria pada temannya.
Sedikit lagi sampai di ujung eskalator, wanita dengan body super aduhai itu tiba-tiba mengibaskan rambutnya yang seindah sutra ke belakang. Kontan, ke empat pria kantoran ini bagaikan ikan yang kehabisan oksigen. Lalu wanita itu menoleh, tersenyum dan memamerkan gigi putihnya.
DEGG!!!
Bunyi jantung terkejut,

Tuesday, June 23, 2015

Idealisme Cinta Part 4

Jika dulu, setiap mendapatkan pengganti yang lebih baik. Mereka akan meninggalkan yang lama, sekarang mereka belajar berkompromi dengan realitas. Tak ada manusia yang sempurna!
Prioritas semakin tumbuh, pokoknya pacar nomor satu dan orang lain nomor sekian. Demikian pula rasa saling memiliki!
Tapi ketidakmapanan karena masih bergantung pada orang tua, membuat mereka tetap waspada dalam membuktikan sejauh mana cinta mereka sanggup melangkah.

Idealisme Cinta Part 3

Berbeda dengan pacar pertama, saat mencari pacar kedua, ketiga, dan seterusnya. Umumnya kita menginginkan sosok yang lebih baik dari mantan kita dulu. Kalau dulu, asal mukanya bisa bikin kamu tertawa, sudah cukup. Tapi sekarang, syarat jadi lebih berat. Minimal dia musti mirip artis idola kita, atau yang lain.
Alhasil, setiap cowok atau cewek yang populer di sekolah akan jadi rebutan. Tujuannya ? Sekedar gengsi, atau ikut-ikutan dengan yang lain.
Maklum, jaman sudah modern. Jadi, penting sekali menunjukan eksistensi gitu loh !

Idealisme Cinta Part 2

Berawal dari masa kecil, kita mengenal cinta di sekolah, atau lewat teman sepermainan yang biasa disebut dengan Cinta Monyet!
Bukan berarti kita mirip monyet, tapi karena cinta pertama itu umumnya gak bertahan lama. Tapi bukan berarti cinta pertama itu gak abadi, melainkan pada diri seseorang belum terbentuk idealisme cinta yang cukup kuat.
Sifat dan fisik manusia terus berubah seiring waktu, terutama pada masa pertumbuhan anak-anak dan remaja. Yah, masa-masa anak labil seorang anak manusia untuk memahami cinta seutuhnya.

Sunday, June 21, 2015

Idealisme Cinta


Pria tampan, tinggi dan atletis.
Wanita cantik, ramping dan semampai. Itu lah sedikit kriteria fisik yang umumnya dijadikan patokan pria atau wanita dalam memilih pasangan. Selain itu, sifat yang baik, ramah, setia, serta penyayang tak pernah absen dari daftar kriteria calon pasangan seseorang. Namun syarat-syarat ini tidak diinginkan oleh semua orang, beberapa orang lainnya memiliki syarat yang berbeda.

Ada yang keinginannya sederhana. Jadi asalkan ada yang mau, dia tak keberatan pacaran dengan siapa saja. Adapula orang yang perfeksionis, sehingga ia mewajibkan segudang persyaratan jika ingin jadi kekasihnya.

Dia Telah Bebas Darimu

Cinta tak mudah dipahami, apalagi dikuasai. Secuil kata tapi mengandung makna sedalam samudra dan seluas angkasa. Manusia tak akan pernah usai, takjub terhadap cinta!
Jadi jangan heran.. Kalau sudah terlanjur membahas cinta, kita tak akan pernah puas, sekalipun suara habis dan tenggorokan kering.
Cinta itu identik dengan perasaan manusia. Dan manusia sering melambangkan cinta dengan simbol, kata-kata indah, dan lain-lain atau dalam versi saya, lebih condong dilambangkan ke dalam sebuah gambar atau lukisan. Ini dilakukan karena manusia butuh memahami cinta secara nyata, bukan sekedar abstrak semata.

Friday, June 5, 2015

Makna Dalam Kehidupanku


Aku belajar tentang makna yang bisa meresap dalam diri. 
Makna tentang memberi atau berbagi..
Pelajaran tentang makna, bisa kudapati dari berbagai sisi dan sudut dalam bingkai kehidupan yang kujalani.
Melalui indahnya berbagai cerita yang terangkai rapi di setiap episode kehidupanku...
Kuarahkan pandangan sorotan pena yang tergores ini, tentang makna perjuangan yang ada pada lelaki yang begitu luar biasa.

Dia lah "Bapak ku"
Beliau mengajarkan tentang bagaimana membert sesuatu yang dimili bisa terbungkus tulus ikhlas, hingga dori ini mengerti indahnya berbagi